<
>
“TIDAKKAH KAMU SANGGUP BERJAGA-JAGA SATU JAM DENGAN AKU?” MATIUS 26:40
BERDIRI SEJAK TAHUN 2010, GEREJA SATU JAM SAJA (GSJS) TELAH MENJADI BERKAT BAGI UMAT TUHAN DI SURABAYA.
EV. DR. SAMUEL GUNAWAN, MBA, S.TH MENDAPAT VISI KETIKA MEMBACA AYAT DALAM ALKITAB MATIUS 26:40. VISI GEREJA GSJS ADALAH MEMBAWA JIWA YANG TERHILANG KEMBALI KEPADA JURU SELAMAT YESUS KRISTUS DAN MENJADI DAMPAK DIMANAPUN MEREKA DI TEMPATKAN. KAMI PERCAYA DALAM SATU JAM YANG PENUH KUASA DENGAN HADIRAT ROH KUDUS LEWAT KARYA TUHAN YESUS KRISTUS KITA AKAN MENGALAMI PEMULIHAN DAN MENJADI DAMPAK.
VISI
          MISI
RESTORED TO IMPACT
DIPULIHKAN UNTUK MENJADI DAMPAK
PEMULIHAN ADALAH LANGKAH AWAL DARI SEBUAH PERJALAN IMAM SESEORANG UNTUK MENJADI TERANG & GARAM (DAMPAK) DIMANAPUN TUHAN TEMPATKAN.SEHINGGA AMANAT AGUNG BISA TERLAKSANAKAN MELALUI HIDUP KITA. HIDUP JEMAAT GSJS MENJADI SURAT TERBUKA BAGI INJIL KRISTUS DIBERITAKAN MATIUS 5:13-16
                              1. MENJADI GEREJA YANG RELEVANT DI ZAMAN MODERN
                              2. MENJADIKAN JESUS PUSAT DARI SEITA PELAYANAN
                              3. MEMBERKATI INDONESIA
                              4. MENJADI DAMPAK GLOBAL
 
Ps. Michael Gunawan, S.Ked., M.Th.
Pastor of GSJS Pakuwon Mall
 
Dipanggil untuk melayani Tuhan diusia muda, Pastor Michael Gunawan memulai pelayanan di usia 9 tahun dan mendedikasikan hidup menjadi seorang gembala di usia 24 tahun. Dengan mengambil studi Kedokteran membuatnya semakin yakin akan panggilannya sebagai seorang pendeta. Kerinduannya melihat kegerakan generasi ini untuk dipulihkan dan menjadi dampak untuk dunia. Selain bergerak dalam ministry, menempuh studi kedokteran dan teologi, passionnya berada di belakang layar dalam produksi Audio/Video. Maret tahun 2020, pandemi Covid-19 melanda Indonesia, Pastor Michael membangun Youtube GSJS channel yang hingga saat ini mencapai 400.000 subscribers dan Channel Pribadi dengan 100.000 subscribers. Pelayanannya telah menjadi berkat bagi orang-orang Indonesia di seluruh dunia.
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
PROGRAMS
 
 
^